Natuna (leadernusantara.com) – Pemerintah Kabupaten Matuna melepas 154 Siswa Praja IPDN Kampus Sumbar, Selesai melakukan Praktek Lapangan di 7 Desa di Daerah Natuna.
Pelepasan mahasiswa IPDN Kampus Sumbar itu dilaksanakan pada Selasa 4 April 2017 di Gedung Sri Serindit, di Hadiri Asisten Admistrasi Sekda Natuna “Azwar Asfawi” mewakili Bupati, para SKPD, Kepala Dinas, Badan dan Kantor serta undangan lainnya.
Praktek Lapangan yang di lakukan Siswa IPDN Kampus Sumatra Barat di Kab. Natuna ini sejak tgl.14 Maret 2017 bulan yang lalu, berahir pada tgl.5 April 2017,
Masing-masing perwakilan dari mahasiswa Praja IPDN di 7 Desa tersebut, rata-rata mereka menyampaikan bahwa membaurnya dengan warga di daerah ini mereka banyak dapat pelajaran yang bermanfaat, terutama dari silsilah Budaya daerah keseharian hidup masyarakat.
Seperti yang disampaikan perwakilan Siswa IPDN yang melakukan Praktek Lapangan di Desa Batu Gajah dan Desa Harapan Jaya, terlihat dilapangan pemerintah perlu lebih meningkatkan sumber ekonomi masyarakat,
jika dilihat Nutuna cukup potensi, untuk peningkatan PAD, seperti Pertanian, Perkebunan, Peternakan dan Pengembangan Opjek Wisata lainnya.
Direktur Institut Pemerintahan Dalam Negri (IPDN) Kampus Sumatra Barat dr. Abdul Malik MM, mengucapkan terimaksih atas dukungan dari Pemerintah Natuna, kepada para mahasiswa yang mengikuti pratek lapangan.
Abdul Malik berharap kedepan Kabupaten Natuna akan menjadi daerah yang lebih maju, serta menjadi daerah sentra ekonomi penghasil laut dan pertambangan yang ada serta menjadi daerah Wisata, jelasnya.
Azwar Asfawi, pada penutupan dan perpisahan dengan mahasiswa Praja IPDN yang telah selesai melaksanakan tugasnya di Natuna.
kami atas nama Pemerintah sangat berterima kasih, di mana 154 Siswa IPDN, walaupun hanya beberapa hari disini, namun telah membantu dan sangat ber’arti bagi Pemerintah dan Masyarakat Daerah Natuna, Azwar Asfawi.
Kemudian Azwar Asfawi, 154 Siswa Praja IPDN, dengan harapan adanya 21 hari di Natuna, semoga setelah selesai di Bangku Pendidikan nanti, kembali ke Natuna, untuk membangun daerah, bersama pemerintah dan masyarakat. harapnya. (jamilus)
Discussion about this post